Server sertifikat
Menambahkan server sertifikat
1. Pada layar Awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2. Klik Keamanan > Setelan Keamanan Lanjutan > Server Sertifikat.
3. Tekan tombol
> Server Baru.
4. Tentukan informasi untuk server sertifikat.
5. Tekan tombol
> Simpan.
Panduan Pengguna
Keamanan
304
Mengganti informasi koneksi untuk server sertifikat
1. Pada layar Awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2. Klik Keamanan > Setelan Keamanan Lanjutan > Server Sertifikat.
3. Sorot sebuah server sertifikat.
4. Tekan tombol
> Edit.
5. Ganti informasi koneksi untuk server sertifikat.
6. Tekan tombol
> Simpan.
Opsi koneksi untuk server CRL dan OCSP
Opsi
Deskripsi
Nama Sapaan
Ketikkan nama tampilan untuk server sertifikat.
URL Server
Ketikkan alamat Web server sertifikat.
Opsi koneksi untuk server berkemampuan DSML dan server
berkemampuan LDAP
Opsi
Deskripsi
Nama Sapaan
Ketikkan nama tampilan untuk server.
Nama Server
Ketikkan alamat jaringan dari server.
Kueri Basis
Ketikkan informasi kueri basis untuk server menggunakan sintaksis sertifikat X.
509 (misalnya, o=test.rim.net).
Port
Ketikkan nomor port untuk jaringan organisasi Anda. Nomor port default adalah
389.
Jenis Autentikasi
Tentukan apakah Anda harus login ke server.
Jenis Koneksi
Tentukan apakah perangkat BlackBerry® Anda menggunakan koneksi SSL atau
koneksi TLS untuk menghubungkan ke server.
Mengirim informasi koneksi untuk server sertifikat
1. Pada layar Awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2. Klik Keamanan > Setelan Keamanan Lanjutan > Server Sertifikat.
3. Sorot sebuah server sertifikat.
Panduan Pengguna
Keamanan
305
4. Tekan tombol
> Server Email atau Server PIN.
Menghapus sebuah server sertifikat
1. Pada layar Awal atau dalam sebuah folder, klik ikon Opsi.
2. Klik Keamanan > Setelan Keamanan Lanjutan > Server Sertifikat.
3. Sorot sebuah server sertifikat.
4. Tekan tombol
> Hapus.